TPHH GAHARU Budidaya, Teknologi dan Pemasaran
Gaharu merupakan salah
satu komoditas Hasil Hutan Bukan Kayu (HHBK) yang mempunyai peranan penting
dalam peningkatan devisa negara. Kayu gaharu yang diperdagangkan biasanya
adalah bagian batang atau akar pohon yang telah mengalami perubahan fisik dan
kimia akibat terinfeksi jasad renik. Arab Saudi merupakan
konsumen terbesar kayu gaharu (sandalwood) dikawasan Teluk, yang menyerap 500
ton dengan nilai SR 2,5 milyar (US$ 667 juta) setiap tahun. Selengkapnya ...
No Comment to " TPHH GAHARU Budidaya, Teknologi dan Pemasaran "